RESEP ES CREAM SALJU

RESEP ES CREAM SALJU sangat disenangi Anak-anak, apalagi sekarang bulan puasa ramadhan sangat pas disediakan didalam mesin freezer atau kulkas di rumah. Untuk berbuka puasa sangat segar dan bergisi tinggi.

Bahan :
  • 1 liter susu
  • 1 buah kelapa
  • 1000 gram gula pasir
  • Garam dan vanili secukupnya
Cara membuat es cream salju :
  1. Campurkan gula pasir dan susu lalu masak sampai mendidih, angkat dan dinginkan sampai dingin benar.
  2. Kelapa muda diambil dagingnya lalu potong-potong kecil-kecil.
  3. Campurkan potongan kelapa dengan adonan susu, kemudian tambahkan garam dan vanili secukupnya.
  4. Masukan dalam cetakan es cream lalu dinginkan dalam lemari es.
* Ket: Gambar atau picture Es Cream hanya Illustrasi Saja karena resep belum diuji coba di dapur kreasi masakan.

Share
Share
Share
Berlangganan Resep Masukkan Email Valid

RESEP ES CREAM SALJU

  • RESEP SOP BUAH YANG ENAK RESEP DAN CARA MEMBUAT SOP BUAH YANG ENAK BAHAN : Buah Mangga Buah Stroberi (Strawberry) Buah Melon Buah Naga (Dragon Fruit) Buah Kiwi Buah Alpukat Buah Pir (Pe ...
  • RESEP ES BOLU BUSA RESEP DAN CARA MEMBUAT ES BOLU BUSA. Jajanan jadul waktu SD dulu masih ingat dengan es busa yang dijual di depan sekolah dasar? salah satu nya es busa ini sepintas ...
  • RESEP ES PODENGResep Es PodengBahan :2 bungkus agar-agar bubuk warna merah150 gr gula pasir1 ltr ml air500 gr avokad mentega matang,ambil dagingnya,potong dadu 300 gr daging buah kelap ...
  • RESEP MINUMAN TRADISIONAL ES DALUMAN SI CINCAU HIJAU KHAS BALIRESEP MINUMAN ES DALUMAN KHAS BALI. Daluman adalah Minuman Tradisional Bali sejenis Cincau Hijau yang memiliki nama lokal seperti camcao, juju dan kepleng. Masyarakat Su ...
  • RESEP ES BUAH SEGAR BANGETResep Es Buah Seger BangetBahan :Buah :SirupApelPirTomatLemonJerukKiwiStrawberyKelapa mudaCara Membuat Es Buah Seger :Potong Buah - buahan nya.Tuangkan sirup ke gelas.Ma ...