RESEP BAKWAN SOSIS SAYURAN
BAHAN :
- 50 gr Tauge,siangi
- 1 buah wortel,potong korek api
- 1 btg daun bawabg,iris halus
- 3 sdm jagung pipil
- 3 sdm kacang polong
- 5 buah sosis sapi,belah 2 kerat atasnya
- 1 butir telur
- 50 gr terigu
- Air secukupnya
- Minyak untuk menggoreng
BUMBU HALUS :
- 2 siung bawang putih
- Merica bubuk,secukupnya
- Garam dan bumbu penyedap secukupnya
CARA MEMBUAT BAKWAN SOSIS SAYURAN :
- Campur semua sayuran,aduk hingga rata.
- Tambahkan bumbu halus,telur,terigu.aduk sambil diberi air sedikit demi sedikit.Aduk hingga adonan agak mengental
- Panaskan minyak goreng lalu cetak bulat pipih dalam sendok sayur letakkan sosis diatas bakwan setengah matang lalu goreng hingga kuning kecoklatan.Angkat da sajikan dengan saos sambal atau cabai rawit.
Berlangganan Resep Masukkan Email Valid
RESEP KROKET KENTANG ISI DAGINGResep Kroket Kentang Isi DagingBahan :½ kg kentang kukus,dihaluskan4 sdm margarine100 ml air100 gr terigu2 btr kuning telurMinyak goreng secukupnyaBahan Isi :150 gr dagi ...
RESEP CHEESE POTATO CRISPYResep Cheese Potato CrispyBahan :1 kg kentang,kupas,goreng,haluskan1 sdt garam1 sdt kaldu bubuk1 sdt merica butiran, haluskan4 sdt mustard1 1/2 sdt cabe bubuk 2 kuning t ...
RESEP GORENGAN GEHU PEDAS ENAK JAJANAN KHAS BANDUNG
RESEP DAN CARA MEMBUAT GORENGAN GEHU PEDAS ENAK JAJANAN KULINER KHAS BANDUNG. Jajanan kuliner asal kota Lembang BANDUNG ini banyak dijajakan di pinggir jalan. Camilan ...
RESEP RISOLES PISANG COKELATResep Risoles Pisang CokelatBahan :100 gr tepung terigu1 btr telur,dikocok lepas300 ml susu cair1/2 sdm margarin,dilelehkan1/4 sdt garamMinyak untuk menggorengBahan pere ...
RESEP SOSIS SOLO
RESEP DAN CARA MEMBUAT SOSIS SOLO
BAHAN KULIT :
2 btr telur ayam,dikocok lepas
100 ml santan dari ¼ btr kelapa
¼ sdt garam
1 sdm tepung terigu
Minyak untuk me ...